Belajar attitude dari hal-hal kecil
belajar tentang sikap sangatlah penting apalagi ketika berkomunikasi dengan orang lain. agar tidak menimbulkan rasa sakit hati atau permasalahan ada baiknya untuk belajar menjaga sikap dari hal-hal kecil terlebih dahulu.
Kembalikan uang atau barang yang kamu pinjam tepat waktu, tanpa perlu ditagih terlebih dahulu
Ada baiknya jika kamu mengembalikan barang
yang kamu pinjam itu tepat waktu, mungkin saja sipemilik barang membutuhkan barang
tersebut. Dan jika kamu tidak mengembalikannya tepat waktu, suatu saat ketika
ketika kamu ingin pinjam barang tersebut mereka tidak ingin meminjamkannya
kepada mu kerena mereka sudah mengerti akan sifat burukmu.
Pertanyaan tersebut cukup sensitive dan bisa membuat orang marah. Banyak orang yang menggunakan pertanyaan ini kepada temannya atau orang lain dan alhasil terjadilah pembunuhan yang karenakan pertanyaan ini. Jadi bijaklah dalam bertanya kepada orang
3.
Pujilah didepan umum dan mengkritik secara
pribadi
Memuji orang adalah hal yang bagus dan bisa
membuatnya menjadi lebih bahagia apalagi didepan umum yang disaksikan banyak
orang. Tapi untuk mengkritik orang alangkah baiknya kritik secara pribadi dan
hanya ada kamu dan dia, mengkritik orang didepan umum hanya akan menjatuhkan
harga diri meraka dan membuatnya sangat malu.
Jangan menyela pembicaraan orang lain
Berbicara adalah hal selalu dilakukan oleh
manusia tapi ada sikap yang harus kamu ketahui ketika berbicara karena mungkin
saja bisa melukai perasaan seseorang, seperti memotong pembicaraan orang. Hal
ini cukup menyakitkan karena ketika ingin berbicara mengenai sesuatu tetapi
disela, dan kemudian orang tersebut tidak mau melanjutkan percakapan tersebut
dan memilih untuk diam.
5.
Selalu ingat 3 kata wajib : maaf, terimakasih,
dan tolong
Kata-kata tersebut sangatlah
berguna dalam meningkatkan attitude kamu ketika berkomunikasi atau melakukan
suatu hal kepada orang lain. Sering-seringlah untuk gunakan kata kata tersebut
saat melakukan kesalahan, mendapatkan bantuan orang lain, atau meminta bantuan.
0 Komentar